Sistem Pemasaran Ikan Cakalang di Tempat Pelelangan Ikan TPI Desa Katialada Provinsi Gorontalo

Lis Melissa Yapanto, Arfiani Rizki Paramata, Tanti H Gumulu

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mengetahui sistem pemasaran ikan cakalang di
Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Desa Katialada Kecamatan Kwandang Kabupaten
Gorontalo Utara dan (2) Mengetahui margin pemasaran dan efesiensi pemasaran
ikan cakalang di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Desa Katialada Kecamatan
Kwandang Kabupaten Gorontalo Utara. Metode penelitian yang digunakan adalah
metode deskriptif. Data primer dan data sekunder yang telah dikumpulkan disajikan
dalam bentuk bagan dan tabel. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan
wawancara dan observasi. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 67 orang dengan
metode penarikan sampel yakni total sampling. Hasil penelitian disimpulkan bahwa
Pemasaran hasil tangkapan ikan cakalang di Tempat Pelelangan Ikan (TPI) di Desa
Katialada Desa memiliki sistem pemasaran dari nelayan ke pedagang pengumpul
ke pedagang besar ke pedagang pengecer dan ke konsumen. Margin pemasaran
ikan cakalang di TPI Katialada Kecamatan Kwandang Kabupatgen Gorontalo Utara
sebesar Rp. 2.500 sedangkan tingkat efisiensi pemasaran adalah 4,2% < 5% dengan kategori efisien.


Keywords


Sistem Pemasaran, Ikan Cakalang, TPI

Full Text:

PDF

References


Akbar, S. 2012. Pemilihan Lokasi Budidaya. Departemen Kelautan DanPerikanan.

Direktoral Jendral Perikanan Budidaya Balai Budidaya

Lampung Hal 8.12.https://repository.ipb.ac.id. 6 Des ember 2019 (10.12).

Hanafiah A.M, dan Saefuddin 2013. Sistem Pemasaran dan Margin. PT.

RajaGrafindo Persada.

Handoko, 2012. Manajemen Pemasaran. Jakarta. Rineka Cipta. 10 Desember 2019

(13.00) .

Hapsari, TD. 2013. pemasaran Distribusi dan margin hasil tangkapan ikan tongkol

(Euthynus offinis) di TPI Ujungbatu Jepara. Aquasains (Jurnal Ilmu

Perikanan dan Sumberdaya Perairan). Vol 2:132.138. http://journal.ipb.ac.id.10

Desember 2019 (10.15).

Oktariza W, 1996. Studi Distribusi Pemasaran Hasil Perikanan Laut dari

Pelabuhan Ratu, Sukabumi, Jawa Barat. Buletin Ekonomi Perikanan. Vol. 2

(2): 34.43. http://journal.ipb.ac.id/index.php/jtpk/article/view/11924. 8 Des

ember 2019 (10.15).

Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Kuantitatif, Kuanlitatif dan R &D.

Alphabeta.Bandung.Cetakan ke Sepuluh. https://www.google.com/9

Desember 2019 (10.10).

Yapanto, L. M., Salam, A., & Hamzah, Z. Y. (2020). Tataniaga Dan Margin

Pemasaran Ikan Tuna Di Kota Gorontalo (The marketing of Tuna Fish in

Gorontalo City) mengetahui efisiensi pemasaran ikan metode survei, menurut

Singaribuan menggunakan metode purposive. 2(2), 38–45.

Widiastuti, Nur. Dan M.Harisudin.2013.Saluran Dan Margin

PemasaranIkanKabupaten Grobongan. SEPA, 9(2): 231.240. https://www.r

esearchgate.net/publication 6 Desember 2019 (11.15).

Olii, A. H., Yapanto, L. M., & Akili, S. A. (2019). The Efficiency Handline Fishing

Gear in Gorontalo Regency, Indonesia. Asian Journal of Fisheries and

Aquatic Research, 1–10. https://doi.org/10.9734/ajfar/2019/v4i430061

Yapanto, L. M., Tanipu, F., Paramata, A. R., & Actors, E. (2020). The Effectiveness

Of Fishery Cooperative Institutions. 17(25), 1329–1338.




DOI: http://dx.doi.org/10.37905/aksara.7.2.233-238.2021

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Publisher:
Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo
Jl. Soedirman No. 06 Gorontalo 96128 e-mail: jurnalaksara@ung.ac.id
http://ejurnal.pps.ung.ac.id