Meningkatkan Hasil Belajar Melalui Pembelajaran Kooperatif Model Think-Pair-Share

Rusni Rahman

Abstract


Permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah pembelajaran kooperatif model Think-Pair-Share dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas XI TKJ SMK Negeri I Bolango Selatan pada mata pelajaran IPA Biologi? Penelitian ini dilaksanakan di SMK Negeri I Bolango Selatan pada siswa kelas XI TKJ yang berjumlah 25 siswa. Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan pembelajaran model Think-Pair-Share dalam meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA Biologi. Prosedur penelitian ini terdiri dari dua siklus. Teknik pengumpulan data difokuskan melalui observasi guru dan siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada siklus I jumlah siswa yang tuntas 14 orang (56%) sedangkan hasil pada siklus II 21 orang yang telah mencapai kriteria ketuntasan minimal (88%). Ini membuktikan bahwa pembelajaran kooperatif model think–pair–share dapat meningkatkan hasil belajar siswa


Keywords


Hasil belajar; dampak polusi; kesehatan manusia

Full Text:

PDF

References


Arikunto, S. 2009. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara.

Arends. 1997. Introduction to Psychology.

Depdiknas. 2006. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). Jakarta:

Direktorat Jendral Pendidikan Dasar dan Menengah.

Djaeng, Maxinus. 2007. Belajar dan Pembelajaran Matematika. Palu: FKIP Universitas Tadulako, Palu.

Hamalik. 2003. Metode Belajar dan Kesulitan Belajar. Bandung: Tarsito. Idayu Ria Pramudyanti, S.Si. Ilmu Pengetahuan Alam SMK 2b. Klaten Selatan Ibrahim. 2000. Model Think- Pair-Share (TPS). Jakarta: PT.Rineka cipta.

Muslich, Masnur. 2009. Melaksanakan PTK Itu Mudah (Classroom Action Research). Jakarta: Bumi Aksara.

Sagala, Syaiful. 2011. Konsep dan Makna Pembelajaran untuk Memecahkan Problematika Belajar dan Mengajar. Bandung: Alfabeta




DOI: http://dx.doi.org/10.37905/aksara.5.1.19-24.2019

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Publisher:
Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo
Jl. Soedirman No. 06 Gorontalo 96128 e-mail: jurnalaksara@ung.ac.id
http://ejurnal.pps.ung.ac.id