Peningkatan Pemahaman Penyusunan Kelayakan Bisnis (Feasible Study) Di Rumah Sakit Islam Sukapura Jakarta Utara

Ramdany Ramdany, Ridwan Saleh, Samukri Samukri, Maria Suryaningsih, Susi Susilawati, Ahmad Darda

Abstract


Rumah Sakit Islam Jakarta (RSIJ) Sukapura berlokasi Jakarta Utara melayani kesehatan masyarakat Tanjung Periok, Sukapura, Rorotan dan daerah perbatasan Bekasi dan sekitar. RSIJ Sukapura adalah salah satu rumah sakit amal usaha Muhammadiyah dibawah kendali Pimpinan Pusat Muhammadiyah. Kebutuhan untuk meningkatkan kesehatan masyarakat seiring dengan peningkatan kualitas pelayanan kesehatan termasuk yang disediakan oleh rumah sakit. Oleh karena itu pihak rumah sakit akan menanggapi permintaan pelayanan kesehatan yang dibutuhkan masyarakat tersebut dengan membuka pelayanan baru seperti pelayanan kesehatan rawat jalan dokter spesialis penyakit tertentu. Bimbingan teknis (Bimtek) ini diselenggarakan untuk bekerja sama dengan pihak rumah sakit dalam pelatihan menyusun kelayakan bisnis (feasible study – FS) untuk pembukaan pelayanan kesehatan tambahan. Bimtek telah dilaksanakan pada tanggal 16 Agustus 2022 dengan ikuti oleh staf dan pejabat RSIJ Sukapura dan bimbing oleh para dosen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Muhammadiyah Jakarta (STIEMJ). Hasil dari Bimtek setidaknya telah membantu manajemen dalam memahami menyusun FS untuk pembukaan layanan kesehatan di RSIJ Sukapura.

Keywords


Rumah Sakit Islam Sukarpura; Studi Kelayakan

Full Text:

PDF

References


Adnyana, I. M. (2020). Buku: Studi Kelayakan Bisnis

Herlianto, D., & Pujiastuti, T. (2012). Studi Kelayakan Bisnis.

Husen Sobana, H. D. (2018). Studi kelayakan bisnis.

Ichsan, R. N., SE, M., Lukman Nasution, S. E. I., & Sarman Sinaga, S. E. (2019). Studi kelayakan bisnis, Business feasibility study. CV. Sentosa Deli Mandiri.

Kasmir, S. E. (2015). Studi Kelayakan Bisnis: Edisi Revisi. Prenada Media.

Kasmir, S. E. (2015). Studi Kelayakan Bisnis: Edisi Revisi. Prenada Media.

Nadi, L., & Wenten, I. K. (2020). Studi Kelayakan Bisnis.

Nurmalina, R., Sarianti, T., & Karyadi, A. (2018). Studi kelayakan bisnis. PT Penerbit IPB Press.

Siaila, S., Borolla, J., & Wenno, M. (2019). Studi Kelayakan Pengembangan Rumah Sakit Sumber Hidup Gereja Protestan Maluku Di Kota Ambon. Soso-Q: Jurnal Manajemen, 7(2).

Sucipto, A. (2011). Studi kelayakan bisnis: Analisis intregratif dan studi kasus.

Undang-Undang Republik Indonesia No.44 Tahun 2009

Wilujeng, T. A., Riyadi, T. A., & Ridwan, S. (2019). Analisis Swot Dan Aspek Keuangan Studi Kelayakan Investasi Pengembangan Rumah Sakit Umum Wonolangan Probolinggo. Jurnal Ekonomi & Bisnis, 4(2).




DOI: http://dx.doi.org/10.37905/dikmas.2.4.1217-1228.2022

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Dikmas: Jurnal Pendidikan Masyarakat dan Pengabdian

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats
Publisher:
Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo
Jl. Soedirman No. 06 Gorontalo 96128 e-mail: jurnaldikmas@ung.ac.id