Kebutuhan Pembelajaran Bagi Anak Berkebutuhan Khusus di SLB Dungingi Kota Gorontalo: Pendekatan Ilmiah dan Implikasinya
Abstract
Selama ini, Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) telah menerima pendidikan yang disesuaikan dengan kebutuhan khusus mereka di Sekolah Luar Biasa (SLB). Pengelolaan pendidikan seharusnya memperhatikan karakteristik unik dari setiap peserta didik. Oleh karena itu, penting untuk memenuhi kebutuhan pembelajaran yang cocok dengan kebutuhan individual masing-masing peserta didik. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kebutuhan pembelajaran yang diperlukan oleh anak berkebutuhan khusus (seperti tunagrahita dan tunarungu) yang bersekolah di SLB. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif yang bersifat deskriptif. Subjek dalam penelitian ini adalah guru yang ada di SLB dungingi Kota Gorontalo. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa siswa tunagrahita membutuhkan materi yang harus disesuaikan dengan tingkat IQ dan menggunakan media pembelajaran yang berbentuk nyata. Untuk siswa Tunarungu, membutuhkan proses pembelajaran yang selalu diawali dengan mengenal berbagai jenis abjad dan membutuhkan penggunaan media pembelajaran yang konkrit. Untuk itu sangat penting melaksanakan proses pembelajaran yang berorientasi pada kebutuhan siswa khususnya bagi ABK.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Mutiawati, M., TB, D. R. Y., Kulla, P. D. K., Lestari, S., Fajriati, R., & Saudah, S. (2023). Pelatihan Deteksi Dini Anak Berkebutuhan Khusus Pada Guru Sekolah Dasar (SD) Negeri 13 Banda Aceh. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Bidang Pendidikan, 5(2), 113-120.
Iqbal, M., Sukristyanto, A., & Darmawan, A. (2021). Implementation of inclusive education for children with special needs in regular schools in North Sumatera Province. Journal of Public Policy and Administration, 5(1), 1.
Siahaan, M. K. (2022). Education For Children With Special Needs. The Explora, 8(2), 14-27.
Hermanto, H., & Pamungkas, B. (2023). Teacher Strategies for Providing Access to Learning for Students with Special Needs in Elementary Schools. International Journal of Learning, Teaching and Educational Research, 22(4), 345-361.
Ningrum, N. A. (2022). Strategi pembelajaran pada anak berkebutuhan khusus dalam pendidikan inklusi. Indonesian Journal of Humanities and Social Sciences, 3(2), 181-196.
Widiastuti, N. L. G. K. (2019). Model layanan pendidikan bagi anak berkebutuhan khusus yang mengalami kecacatan fisik. Jurnal Ilmiah Ilmu Sosial, 5(1), 46-54.
Cibro, S. L. H., Bancin, W. E., & Turnip, H. (2023). Analisis Metode Pembelajaran Langsung Pada Anak Tunagrahita Di Slb Negeri Siborong Borong. Journal of Cross Knowledge, 1(2), 176-182.
Mudjiyanto, B. (2018). Pola komunikasi siswa tunarungu di sekolah luar biasa negeri bagian B kota Jayapura. Jurnal Studi Komunikasi Dan Media, 22(2), 151-166.
Dacholfany, M. I., Suyuti, S., Maq, M. M., Sholihin, C., & Sudadi, S. (2023). Konfigurasi Pengelolaan Pembelajaran Berbasis Kebutuhan Di Sekolah Luar Biasa Negeri. Innovative: Journal Of Social Science Research, 3(2), 11963-11976.
Husna, F., Yunus, N. R., & Gunawan, A. (2019). Hak Mendapatkan Pendidikan Bagi Anak Berkebutuhan Khusus Dalam Dimensi Politik Hukum Pendidikan. Salam: Jurnal Sosial dan Budaya Syar-i, 6(2), 207-222.
Nisa, K., Mambela, S., & Badiah, L. I. (2018). Karakteristik dan kebutuhan anak berkebutuhan khusus. Jurnal Abadimas Adi Buana, 2(1), 33-40.
Lazar, F. L. (2020). Pentingnya pendidikan inklusif bagi anak berkebutuhan khusus. JKPM: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan Missio, 12(2).
Armaini, A., Budi, S., Nurhastuti, N., & Iswari, M. (2022). Model Rencana Pelaksanaan Pembelajaran untuk Optimalisasi Pembelajaran bagi Anak Berkebutuhan Khusus. Jurnal Basicedu, 6(6), 10238-10248.
Budianto, A. A. (2023). Pentingnya Pendidikan Inklusif: Menciptakan Lingkungan Belajar Yang Ramah Bagi Semua Siswa. Jurnal Kajian Pendidikan Dan Psikologi, 1, 12-19.
Retno, D. (2016). Strategi pengembangan perilaku adaptif anak tunagrahita melalui model pembelajaran langsung. JPK (Jurnal Pendidikan Khusus), 12(1), 51-66.
Amalia, N. P. (2019). Potret Pembelajaran Pendidikan Islam Pada Anak Tunagrahita Di Sekolah Luar Biasa Bhakti Pemuda Kota Kediri. Indonesian journal of islamic education studies (IJIES), 2(2), 193-202.
Agustin, A. (2019). Efektivitas Psikoedukasi Keterampilan Sosial Untuk Menurunkan Kecemasan Sosial Pada Remaja Tunarungu. Jurnal Psikologi: Media Ilmiah Psikologi, 17(1), 9-13.
Ambarwati, P., & Darmawel, P. S. (2020). Implementasi Multimedia Development Life Cycle Pada Aplikasi Media Pembelajaran Untuk Anak Tunagrahita. Majalah Ilmiah UNIKOM, 18(2), 51-58.
Cahyati, N. (2019). Permainan Ritmik Bagi Perkembangan Sosial Emosional Anak Tunagrahita Ringan. Jurnal Golden Age Universitas Hamzanwadi, 3(0), 116-125.
Nuranita, N., & Hermawati, H. (2023). Meningkatkan Kemampuan Mengenal Huruf Siswa Tunarungu Melalui Model Games Based Learning. Jurnal Pemikiran Dan Pengembangan Pembelajaran, 5(2), 1353-1360.
Sugiarti, S. (2016). Upaya meningkatkan kosa kata anak tunarungu melalui media variasi gambar pada siswa kelas V/B di SLB Negeri Surakarta. Prosiding Ilmu Pendidikan, 1(2).
Saputri, S., Ningsih, E. F., & Widyawati, S. (2017). Analisis kesulitan anak tunagrahita dalam menyelesaikan soal operasi penjumlahan di sekolah luar biasa (SLB) harapan ibu metro. Mapan: Jurnal Matematika dan Pembelajaran, 5(2), 187-200.
Wardah, E. Y. (2019). Peranan guru pembimbing khusus lulusan non-pendidikan luar biasa (PLB) terhadap pelayanan anak berkebutuhan khusus di sekolah inklusi kabupaten Lumajang. JPI (Jurnal Pendidikan Inklusi), 2(2), 93-108.
Zulmiyetri, Z. (2017). Metoda Maternal Reflektif (MMR) untuk Meningkatkan Kemampuan Bahasa Lisan Anak Tunarungu. Jurnal Konseling dan Pendidikan, 5(2), 62-67.
Zikky, M., Akbar, Z. F., & Utomo, S. (2019). Kamus sistem isyarat bahasa Indonesia (KASIBI) dengan voice recognition sebagai pendukung belajar bahasa isyarat berbasis android. JST (Jurnal Sains Terapan), 5(2), 121-130.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.