Pendampingan Peningkatan Branding Fashion Galleraj Kampoeng Radjoet Binong Jati

Trias Pyrenia Iskandar, Yanti Susila Tresnawati

Abstract


Usaha Kecil Galleraj merupakan salah satu yang berada di Kampoeng Rajoet Kota
Bandung yang dimiliki oleh Eka Rahmat Jaya yang berada di Kota Bandung yang
memiliki potensi untuk dikembangkan, akan tetapi masih dihadapkan pada permasalahan
prioritas meliputi : 1) belum mehami dan menerapkan Visi, Misi, dan Tujuan Usaha,
Kurang memiliki kemampuan komunikasi bisnis, baik secara internal maupun ekternal.
2) Kurang memahami dan belum menerapkan konten Digital Marketing sesuai tuntutan
pasar, seperti konten : konten: Podcast, Livestreams, Infografis, dan Testimonial Klien.
Solusi yang ditetapkan sebagai berikut : 1) Peningkatan Kapasitas menetapkan Visi, Misi,
Tujuan Usaha dan Komunikasi Bisnis dalam aktivitas Usahanya baik komunikasi internal
maupun ekternal, 2) Peningkatan Pemahaman Dan Penerapan konten Digital Marketing
pada usaha mitra, yang meliputi konten : Podcast, Livestreams, Infografis, Webinars dan
Testimonial Klien. Metode pendekatan yang digunakan meliputi; Pelatihan, Bimbingan
Teknis (Bimtek), dan fasilitasi. Hasil dari pengabdian kepada masyarakat ini pelaksanaan
pendampingan berlangsung dengan baik selama 3 bulan diantaranya pelatihan IMC,
pendampingan podcast, livestreaming, dan testimony pengguna.


Keywords


Kapasitas, Komunikasi Bisnis, Konten Digital Marketing.

Full Text:

PDF

References


Panduan Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat Dosen Yang Melibatkan Mahasiswa Edisi I Fisip Unpas 2021.

Yanti Susila. 2014. Pengembangan Kompetensi Pemasaran Produk Rajut Dalam Meningkatkan Keunggulan Bersaing Pada UKM Rajut Binong Jati Di Kota Bandung. Penelitian Hibah DRPM Kemenristek Dikti.

Berbagai Sumber Website /Seputar UMKM Kota Bandung/ yang di Olah, 2019 – 2021. Diakses Desember 2021.




DOI: http://dx.doi.org/10.37905/dikmas.2.2.321-330.2022

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Dikmas: Jurnal Pendidikan Masyarakat dan Pengabdian

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats
Publisher:
Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo
Jl. Soedirman No. 06 Gorontalo 96128 e-mail: jurnaldikmas@ung.ac.id