Penggunaan Model Pembelajaran Artikulasi Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA Terpadu

Murnihati Sarumaha, Darmawan Harefa, Yan Piter Basman Ziraluo, Amaano Fau, Yohanna Theresia Venty Fau, Adam Smith Bago, Tatema Telambanua, Fatolosa Hulu, Kaminudin Telaumbanua, Indah Permata Sari Lase, Baziduhu Laia, Lies Dian Marsa Ndraha, Andrian Novialdi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah model pembelajaran artikulasi berpengaruh penggunaanya terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA terpadu. Metode penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dan jenis penelitian adalah quasi eksperimen. Populasi dalam penelitian adalah seluruh siswa kelas IX SMP Negeri 1 Toma yang berjumlah 116 orang. Sampel penelitian adalah kelas IX-B sebagai kelas eksperimen dengan jumlah 29 orang dan kelas IX-C sebagai kelas kontrol berjumlah 27 orang. Instrumen yang digunakan adalah tes hasil belajar siswa yaitu tes awal dan tes akhir. Berdasarkan pengolahan data yang telah dilaksanakan, maka ada beberapa yang menjadi kesimpulan yaitu (1) berdasarkan perhitungan nilai rata-rata tes awal pada kelas eksperimen diperoleh sebesar 42.93 sedangkan kelas kontrol sebesar 54.26. (2) berdasarkan perhitungan nilai rata-rata tes akhir pada kelas eksperimen diperoleh sebesar 66.04 sedangkan pada kelas kontrol sebesar 45.66. (3) berdasarkan perhitungan uji hipotesis thitung = 8,228 dan ttabel = 1.671, sehingga thitung > ttabel yaitu 8,228 > 1.671. Maka Ha diterima dan Ho ditolak. Dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh model pembelajaran artikulasi terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran IPA Terpadu di SMP Negeri 1 Toma.

Keywords


Penggunaan, Model, Pembelajaran, Pemahaman Konsep, Belajar Siswa

Full Text:

PDF

References


Arikunto, S. (2013). Dasar-dasar Evaluasi Pendidikan. Bumi Aksara.

Harefa, D., Telambanua, K. (2020). Teori manajemen bimbingan dan konseling. CV. Embrio Publisher.

Harefa, D., Telaumbanua, T. (2020). Belajar Berpikir dan Bertindak Secara Praktis Dalam Dunia Pendidikan kajian untuk Akademis. CV. Insan Cendekia Mandiri.

Harefa, D. (2018). Efektifitas Metode Fisika Gasing Terhadap Hasil Belajar Fisika Ditinjau Dari Atensi Siswa (Eksperimen Pada Siswa Kelas Vii Smp Gita Kirtti 2 Jakarta). Faktor Jurnal Ilmiah Kependidikan, 5(1), 35–48.

Harefa, D. (2020a). Perkembangan Belajar Sains Dalam Model Pembelajaran. CV. Kekata Group.

Harefa, D. (2020b). Teori Ilmu Kealaman Dasar Kajian Untuk Mahasiswa Pendidikan Guru dan Akademis. Penerbit Deepublish. Cv Budi Utama.

Jelita, D. (2022). Bunga Rampai Konsep Dasar IPA. Nuta Media.

Rusman. (2011). Model-model Pembelajaran Mengembangkan Profesionalisme Guru. Raja Grafindo Persada.

Sarumaha, M., D. (2022). Catatan berbagai Metode & Pengalaman Mengajar Dosen di Perguruan Tinggi. CV. Lutfi Gilang.

Sarumaha, M., L. (2018). Increasing the Activities and Competencies of Learning Science through Problem Based Learning. International Journal of Progressive Sciences and Tecnology, 10(1), 49–49.

Sarumaha, M. (2019). Studi Etnobotani Tanaman Obat Keluarga Di Desa Bawolowalani Kecamatan Telukdalam Kabupaten Nias Selatan. 7(4), 266–271. https://doi.org/https://doi.org/10.37081/ed.v7i4.1412

Sarumaha, M. (2020). IDENTIFIKASI SERANGGA HAMA PADA TANAMAN PADI DI DESA BAWOLOWALANINo Title. Jurnal Education and Development Institut Pendidikan Tapanuli Selatan, 8(3), 86.

Sarumaha, M. (2021a). Biologi Sel: Modul Singkat Sel dalam Perkembangannya. Penerbit Lutfi Gilang.

Sarumaha, M. (2021b). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN NOMINAL GROUP TECHNIQUE (NGT) TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI. Jurnal Education and Development, 9(2).

Shoimin, A. (2014). 68 Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013. AR-Ruzz Media.

Sukardi. (2009). Metodologi Penelitian Pendidikan-Kompetensi dan Praktiknya. Bumi Aksara.

Sumiati & Asra. (2016). Metode Pembelajaran. CV. Wacana Prima.

Trianto. (2010). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-Progresif. PT. Kencana Prenada Media Grup.

Wiputra Cendana., D. (2021). Model-Model Pembelajaran Terbaik. Nuta Media.

Yan Piter Basman Ziraluo, M. D. (2020). Diversity Study Of Fruit Producer Plant In Nias Islands. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(4), 683–694.

Yohanna Theresia Venty Fau, Y. P. B. Z. (2022). STRATEGI BUDIDAYA IKAN KERAPU DENGAN MEMAKAI SISTEM KERAMBA JARING APUNG DI PULAU-PULAU BATU. Jurnal Education and Development, 10(1), 553–558.

Ziraluo, Y. P. B. D. M. (2020). Diversity Study Of Fruit Producer Plant In Nias Islands. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(4), 183–194.




DOI: http://dx.doi.org/10.37905/aksara.8.3.2045-2052.2022

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Publisher:
Magister Pendidikan Nonformal Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo
Jl. Soedirman No. 06 Gorontalo 96128 e-mail: jurnalaksara@ung.ac.id
http://ejurnal.pps.ung.ac.id